BNN Kota Tangerang Melaksanakan Sosialisasi " Peran Serta Masyarakat dalam P4GN "

dedihumas bnn

6 years ago

post-19
post-19

BNN Kota Tangerang Melaksanakan Sosialisasi " Peran Serta Masyarakat dalam P4GN " Kegiatan Sosialisasi P4GN diikuti oleh 50 orang peserta di Kantor Kelurahan Karawaci Kota Tangerang. Rabu, 19 September 2018

Kasi P2M BNNK Tangerang Bpk. Agus Sarulloh,S. Mn menjelaskan tentang peran serta masyarakat dlm P4GN dan bahaya penyalahgunaan narkoba, termasuk penggunaan bahan adiktif spt  bahaya merokok, alkohol dan inhalan. Peredaran narkoba saat ini sudah dikamuflase dlm bentuk makanan dan permen sebagai upaya bandar narkoba dalam meregenerasi pasar.

BNN Kota Tangerang mengajak untuk menjauhi narkoba. Jika melihat adanya peredaran gelap narkotika dan penyalaghunaan narkotika di lingkungan sekitar sekolah dan tempat tinggal laporkan segera melalui call center BNN Kota Tangerang : 087771256661 / 081284606661

#stopnarkoba

#bnnkotatangerang

Komentar Anda

Belum ada Komentar

Login untuk mengirim komentar, atau Daftar untuk membuat akun, gratis dan proses nya hanya 2 menit.